BIOLOGI : KISI UAS GASAL 1819 SLTA KELAS X

Assalaamu alaikum sahabat guruKATRO,

Berikut Kisi Kisi naskah UAS Gasal Tahun Pelajaran 2018/2019 Tingkat SLTA kelas X (sepuluh) Mata Pelajaran IPA (Biologi).







A. PILIHAN GANDA

  1. Penjelasan tentang Karakteristik Umum Sains
  2. Kedudukan dan Keterkaitan Biologi dengan Ilmu yang lain
  3. Penentuan berbagai Cabang Ilmu Biologi
  4. Contoh Objek Biologi  pada tingkat Molekul sampai sistem organ Individu
  5. Urutan sistematika Metode Ilmiah
  6. Penjelasan Sikap dan Kerja Ilmiah yang ditunjukkan seorang ahli Biologi
  7. Contoh Pemecahan Masalah biologi dengan metode ilmiah dari objek sebuah gambar
  8. Membuat laporan hasil pengamatan lapangan dan hasil diskusi tentang ruang lingkup Biologi
  9. Penentuan berbagai Cabang Ilmu Biologi
  10. Prinsip Keselamatan Kerja Laboratorium
  11. Dampak negatif yang mungkin timbul akibat berkembangnya ilmu biologi
  12. Identifikasi keanekaragaman tingkat gen, jenis, ekosistem
  13. Identifikasi data melalui pengamatan objek nyata dan gambar keunikan hutan hujan tropis
  14. Identifikasi keanekaragaman hayati di Indonesia (gen, jenis, ekosistem) flora, fauna, mikroorganisme.
  15. Identifikasi data melalui pengamatan manfaat keanekaragaman hayati Indonesia
  16. Identifikasi data melalui pengamatan manfaat keanekaragaman hayati Indonesia
  17. Tingkat (Takson) pada sistem klarifikasi Mahluk Hidup.
  18. Identifikasi ciri ciri Virus
  19. Struktur Tubuh Virus beserta fungsinya
  20. Identifikasi tahapan replikasi Virus
  21. Contoh kasus dalam kehidupan akibat dampak negatif virus
  22. Ciri ciri Archebacteria dan Eubacteria.
  23. Identifikasi ciri ciri Archebacteria dan Eubacteria.
  24. Indetifikasi cara perkembangan Bakteri.
  25. Identifikasi ciri ciri Archebacteria dan Eubacteria.
  26. Berbagai peranan bakteri yang menguntungkan dan yang merugikan dalam kehidupan.
  27. Identifikasi Protista berdasar ciri ciri morfologi
  28. Identifikasi organisme Protista mirip Hewan berdasar pengamatan.
  29. Dasar pengelompokkan organisme protista mirip hewan
  30. Tahapan perkembangbiakan dan daur organisme protista
  31. Identifikasi Protista yang menguntungkan dan yang merugikan bagi kehidupan.
  32. Cara Pencegahan penyakit yang disebabkan oleh Protista
  33. Ciri ciri umum Divisio dalam Kingdom Fungi
  34. Contoh makanan hasil fermentasi jamur
  35. Mengelompokkan jamur berdasar ciri morfologi.




B. ESSAY

  1. Manfaat mempelajari Biologi
  2. Sistem klasifikasi mahluk hidup klasifikasi binomial
  3. Fungsi struktur sel bakteri
  4. Dasar pengelompokkan organisme protista mirip hewan
  5. Cara perkembangbiakan yang ditemukan pada berbagai golongan jamur.


Ya Allah ya Tuhan Kami Yang Maha Bijaksana,
Berikanlah keberkahan yang melimpah,
kepada pembaca kami
yang tidak memblokir iklan
pada halaman ini

bagikan Artikel ini melalui :

Demikian Posting tentang BIOLOGI : KISI UAS GASAL 1819 SLTA KELAS X yang dapat guruKATRO sajikan, mohon maaf bila masih banyak kekurangannya, kritik dan saran serta pertanyaan dapat disampaikan melalui kolom komentar.

Terima kasih

No comments